AWStats adalah salah satu tools di cPanel yang berguna untuk mengetahui statistik web berdasarkan pengunjung dan bandwidth yang digunakan.
Berikut adalah cara penggunaan Awstat :
- Login ke cPanel
- Klik Menu “Awstat”
- Pada bagian “Awstats produces visual statistics about visitors of your site.” Klik “view” web yang ingin di perlihatkan.
- Berikut adalah contoh tampilan dari fitur Awstat
Semoga membantu 🙂